PERBEDAAN VB6 DAN DELPHI 7

by 03.32 0 komentar
1.      Visual  Basic 6.0
1.1      Pengertian
Visual Basic adalah salah satu program yang banyak dipakai oleh programmer dalam membuat program aplikasi, hal ini karna tersedia berbagai fasilitas yang dapat dimanfaatkan untuk mendukung terciptanya program aplikasi

1.2     Kelebihan dan Kekurangan
Kelebihan dari Visual Basic :
1.             Pengguna dengan dasar pemrograman apapun bisa dengan mudah menggunakannya.
2.             Ketika kita melakukan instalasi program lain yang mendukung penggunannya dalam VB, maka komponen dari program tersebut bisa dimasukkan dalam daftar komponen Visual Basic.
Kekurangan dari Visual Basic :
1.             Sifatnya komersial.
2.             File Visual Basic sering menjadi target serangan virus

1.3      Fasilitas Komponen
-          Layout











-          Menu Bar : Digunakan untuk memilih tugas-tugas tertentu seperti menyimpan projet, membuka projet, dll



-          Tool Bar : Digunakan untuk melakukan tugas-tugas tertentu dengan cepat  

-          Tool Box : Digunakan untuk menimpan control yang digunakan untuk membuat program











-          Project Explorer : suatu objet dipakai sebagai tempat bekerja program aplikasi, didalamnya terdapat garis titik-titik yang disebut grid yang mampu pemakai dalam pengaturan tata letak objet dalam from.








-          Jendela Code : empat anda untuk menulis coding












-          Jendela From : bahan untuk pembuatan window
 














-          Jendela Properties : merupakan property –poperty objet yang sedang terpilih









1.4     Cara Pembuatan Project Sederhana
1.      Klik new
2.      New project
3.      Masukan sebuah command button







4.      Masukan kode seperti ini
5.      Setelah itu running, maka seperti ini














6.      Jika program Error





























2.      Delphi 7

2.1. Pengertian
Borland Delphi atau lebih sering disebut dengan Delphi merupakan salah satu produk Borland yang terkenal, kemampuannya untuk membuat aplikasi-aplikasi baik database maupun non-database sudah tidak diragukan lagi dan didukung dengan fasilitas yang ukup lenkap.
2.2. Kelebihan dan Kekurangan
Kelebihan dari Delphi :
1.              Freeware.
2.              Mempunyai desain yang user friendly terhadap para programmer beginner.
3.              Mempunyai kecepatan kompilasi yang cepat.
4.             Mempunyai komponen yang sangat komplek untuk pembuatan software aplikasi sampai database.
5.              Mempunyai aplikasi plugin database bawaan (BDE).
6.              Versi selalu diupdate, sampai saat ini sudah mencapai Delphi versi 2009.
7.             Aplikasi yang dihasilkan bisa merupakan File Executable portable dan Executable installer.
8.             Sangat mudah untuk membuat koneksi ke berbagai aplikasi database, misalnya BDE, Access, MySql, SQL Server, Oracle, Dan database lainnya.
Kekurangan dari Delphi :
1.             Pengguna yang tidak memiliki dasar pemrograman dengan bahasa Pascal akan mengalami kesulitan untuk pertama kalinya.
2.             Setiap komponen yang dimasukkan dalam form tampilan akan diikut sertakan kode deklarasinya dan inisialisasinya dalam list code sehingga apabila terjadi perubahan komponen, penamaan maupun kesalahan penulisan kode, program tidak mau membetulkan otomatis.
2.3. Fasilitas Komponen
- Layout







-  Menu Bar : merupakan penunjuk ke seluruh fasilitas yang disediakan aplikasi Delphi.


-       Tool Bar: merupakan Icon (Sortcut)yang dirancang untuk lebih memudahkan menjangkau fasilitas yang ada pada Delphi.


-       Component Palette : digunakan untuk meranang interface

-          Form Designer : suatu objek yang dapat dipakai sebagai tempat untuk merancang dialog aplikasi.









-          Object Inspetor : terdiri dari dua tab yaitu properties dan events.











-          Object TreeView : menampilkan diagram pohon dari komponen-komponen yang bersifat visual maupun non visual.








-          Code Editor : digunakan untuk menuliskan kode program.









2.4.  Cara pembuatan Project sederhana
       - Cara 1
1.   Bukalah Delphi 7
2.   Klik File New > Other
3.   Klik Consule Application
4.  Ketikan kode seperti ini
5. Setelah itu running, hasilnya akan seperti ini









-       Cara 2
1.      Klik new
2.      New Aplication
3.      Masukan sebuah label










4.      Masukan sebuah button
5.       Masukan kode seperti ini

6.       Setelah itu running, maka hasilnya seperti ini

7.       Jika program Error

3.           Perbedaan Visual Basic 6.0 dengan Delphi 7
1.         Pada aplikasi dari Delphi 7 dan Visual Basic 6 terlihat perbedaan dari tampilan awal aplikasi tersebut. Perbedaan tampilan awaldari Delphi 7 dan Visual Basic 6 yaitu padaVisual Basic 6 terdapat jendela New Project, jendela tersebut otomatis muncul pada saat kita membuka aplikasi Visual Basic 6 sedangkan pada Delphi 7 langsung menampilkan lembarkerja.
2.         Perbedaan tampilan lembar kerja dari Visual Basic 6 dan Delphi 7 yaitu pada Delphi 7 tampilan lembar kerjanya masih terlihat tampilan desktop komputer sedangkan Visual Basic 6 tidak.
3.         Untuk kombinasi warna pada Delphi 7 cukup baik karena pada background Delphi 7 berwarna putih sehingga cocok dipadukan dengan  warna text hitam begitu pula Visual Basic 6 yang memiliki warna background putih dan dipadukan dengan warna text hitam.
4.         Pada font tampilan Visual Basic 6 dan Delphi 7 menggunakan Time New Roman sehingga tampilan aplikasi Visual Basic 6 dan Delphi 7 lebih mudah untuk membacanya.
5.         Perbedaan tata letak toolbox pada Visual Basic 6 dengan Delphi 7, toolbox Visual Basic 6 terletak di samping kiri lembarkerjasedangkan Delphi 7 terletak di ataslembarkerja.
6.         Untuk  properties pada Visual basic 6 dengan Delphi 7, properties Visual Basic 6 cukup mengklik objeknya dan kemudian tinggal mengganti caption saja dalam satu jendela sedangankan pada Delphi 7 kita harus mengklik objeknya di jendela objek Tree View lalu untuk mengubah caption pilih di jendela object Inspector.
7.         Untuk tata letak properties Delphi 7 dengan Visual Basic 6 karena pada properties Delphi 7 terletak di samping kiri lembar kerja sedangkan properties Visual Basic 6 terletak di bawah kanan lembar kerja.
4          Aspek sesuai dengan tujuan IMK yaitu :
1.         Usable: Pada aplikasi Visual Basic 6 lebih mudah digunakan dibandingkan dengan Delphi 7 karena tampilan dari Visual Basic lebih mudah dimengerti.
2.         Fungsionalitas: Pada aplikasi Visual Basic 6 dan Delphi 7 sama-sama berfungsi sesuai dengan apa yang kita gunakan.
3.         Keamanan: Pada Visual Basic 6 jika kita ingin membuka project yang telah kita buat, kita diharuskan memasukkan password terlebih dahulu sehingga lebih aman sedangkan pada Delphi 7 saat kita membuka project yang sebelumnya kita tidak perlu memasukkan password.
4.         Efektifitasdanefesiensi: Pada Visual Basic 6 lebih efektif dalam meningkatkan produktifitas kerja pengguna dibandingkan dengan Delphi 7 karena dalam Visual Basic 6 lebih mudah dimengerti dalam proses pengerjaanya dibandingkan dengan Delphi 7.







Daftar Pustaka
albertzulando.wordpress.com/perbedaan-interface-vb-dan-delphi-menurut-saya/

rico09.wordpress.com/perbedaan-interface-ang-dimiliki-oleh-visual-basic-6-0-dan-delphi/ Rico (di akses pada 28/2/2016)

Download > download
UPDATE! > download

Adi Triginarsa

Developer

Mahasiswa Teknologi Informasi, Fakultas Teknik, Universitas Udayana yang simpel dan seorang gamers

0 komentar:

Posting Komentar

Pengunjung yang baik adalah pengunjung yang meninggalkan komentar teman :)